Pamekasan, Jatim Trending – Kapolres Pamekasan, AKBP Satria Permana memimpin langsung serah terima jabatan (sertijab) dilapangan Mapolres Pamekasan, Selasa, (03/10/2023). Prosesi upacara sertijab tersebut dihadiri sejumlah pejabat hingga jajaran anggota…